Flora Aurum, Bass Termahal Di Dunia

MUSIKBass adalah alat musik yang mirip dengan gitar, tetapi memiliki badan yang lebih besar, leher yang lebih panjang, dan biasanya memiliki empat senar. Bobot dari bass sendiri idealnya lebih berat daripada gitar listrik biasa, karena senarnya yang lebih tebal (untuk menjaga kerendahan nada/bunyi) sehingga menyebabkan harus memilih kayu yang lebih padat dan keras untuk menyeimbangi tekanan pada neck (leher gitar). 

Flora Aurum

Harga bass sendiri juga berbeda-beda tergantung pada kualitasnya. Semakin baik kualitasnya semakin mahal juga harganya. Namun ada bass dengan harga termahal di dunia dengan kualitasnya yang sangat baik.

Bass ini diberi nama Flora Aurum. Flora Aurum dibuat oleh seorang Pembuat Instrumen String (Luthier Jerman) bernama Jens Ritter. Bass ini terjual dengan harga US$ 250.000 atau setara Rp. 228.825.000. Bass ini dibeli oleh pedagang perhiasan dari Las Vegas, Wynn dan Co. 

Beikut ini adalah spesifikasi dari Bass Flora Aurum:

- Pola bunga fingerboard terbuat dari emas 24 karat
- Setiap satu tatahan daun dihiasi dengan berlian hitam
- Bridge, tombol tuner, knob, dan handcast  terbuat dari emas
- Terdapat berlian kecil diatas 2 knob
- Penanda posisi knob menggunakan berlian hijau kecil
- Nut Gitar Neck terbut dari gading Mammoth yang berumur 10.000 tahun
- Handshaped tubuh adalah one-piece tertinggi-pikir maple berlapis

Bass Termahal Di Dunia
Tag : Musik
0 Komentar untuk "Flora Aurum, Bass Termahal Di Dunia"

Back To Top